PEMANFAATAN CAMPURAN SERBUK BATU APUNG DENGAN ABU SEKAM PADI SEBAGAI PENGGANTI SEMEN

The Utilization of Pumice Powder and Rice Husk Ash as a Substitute for Portland Cement

Authors

Miko Eniarti , Muhammad Syahrony , Shofia Rawiana , Tri Sulistyowati , Aryani Rofaida

DOI:

10.29303/spektrum.v11i1.341

Published:

2024-03-21

Issue:

Vol. 11 No. 1 (2024): SPEKTRUM SIPIL

Keywords:

Pozzolan, Cementitious ratio, Sifat fisik, Kuat tekan

Articles

Downloads

How to Cite

Eniarti, M., Syahrony, M., Rawiana, S., Sulistyowati, T., & Rofaida, A. (2024). PEMANFAATAN CAMPURAN SERBUK BATU APUNG DENGAN ABU SEKAM PADI SEBAGAI PENGGANTI SEMEN: The Utilization of Pumice Powder and Rice Husk Ash as a Substitute for Portland Cement. Spektrum Sipil, 11(1), 19–28. https://doi.org/10.29303/spektrum.v11i1.341

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang pemanfaatan campuran serbuk batu apung dengan abu sekam padi sebagai pengganti semen.  Nilai termahal dari bahan mortar adalah semen, oleh karena itu diupayakan mencari alternatif bahan yang bisa menggantikan fungsi semen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggantian sebagian semen oleh bahan pozzolan alam terhadap sifat fisik pasta semen dan sifat mekaniknya. Analisis karakteristik semen yang menggunakan pozzolan alam di wilayah Mataram Nusa Tenggara Barat meliputi pengujian konsistensi normal, setting time, temperatur hidrasi dan uji kuat tekan. Proses pengujian dilakukan dengan beberapa variasi persentase yaitu 0%, 10%, 20% dan 30%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik penggantian semen oleh pozzolan alam dapat memperlama waktu pengerasan, menurunkan suhu hidrasi dan memerlukan volume air yang lebih besar untuk menjaga konsistensi normal. Adapun kekuatan pasta semen mencapai nilai optimum pada prosentase 10%, komposisi 20% masih memenuhi syarat SNI 03-6825-2002 yang pada akhirnya bisa menekan biaya konstruksi. Komposisi pozzolan 30% tidak direkomendasi untuk digunakan karena tidak memenuhi standar SNI.

Author Biographies

Miko Eniarti, Universitas Mataram

Muhammad Syahrony, Universitas Mataram

Shofia Rawiana, Universitas Mataram

Tri Sulistyowati, Universitas Mataram

Aryani Rofaida, Universitas Mataram

License

Copyright (c) 2024 Miko Eniarti; Muhammad Syahrony, Sofia Rawiana, Tri Sulistiyowati, Aryani Rofaida

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

You are free to:

  • Share — copy and redistribute the material in any medium or format for any purpose, even commercially.
  • Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.

The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.

Under the following terms:

  • Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
  • No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.

Notices:

You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation.

No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rights may limit how you use the material.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >> 

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.